101 :PRAKTEK ASURANSI
SENIN : 18 MARET 2013
Jam : 09.00 - 12.00
o Ujian ini terdiri dari dua bagian (Baglan Idan Bagian II)
o Jawab seluruhnya 8 (delapan) pertanyaan pada Bagian I (bobot 25%)
o Jawab 4 (empat) pertanyaan pada Bagian II (bobot 75%)
o Waktu yang tersedia 3 (tiga) jam
BAGIAN I
Jawab seluruhnya DELAPAN pertanyaan pada bagian ini. Seluruh pertanyaan memiliki bobot yang sama (equal marks).
Dianjurkan menggunakan waktu max. 45 menit untuk mengerjakan Bagian I.
- Uraikan 2 (dua) jenis attitude seseorang terhadap risiko.
- Uraikan pengertian fortuitous dari suatu risiko agar dapat diasuransikan.
- Uraikan kaitan antara prinsip hukum bilangan besar (the law of the large number) dengan tingkat objektivitas suatu risiko bagi underwriter.
- Uraikan bagaimana asuransi dapat memberikan peace of mind bagi tertanggung.
- Sebutkan 4 (empat) tugas utama seorang underwriter.
- Uraikan pengertian average condition.
- Uraikan pengertian klausul subrogation waiver.
- Uraikan mengapa pembatalan polis secara mid-term dikenakan short-period premium .
BAGIAN II
Jawab EMPAT dari ENAM pertanyaan pada bagian ini. Apabila dijawab lebih dari 4 (empat) soal, maka yang akan dinilai hanyalah jawaban dengan urutan pengerjaan 1 (satu) sampai 4 (empat) tanpa memperhatikan nomor urut soal.
Seluruh pertanyaan memiliki bobot yang sama (equal marks)
9. a. Jelaskan perbedaan antara :
9. b. Dari tiap-tiap kategori risiko pada butir a. di atas, jelaskan risiko-risiko mana saja yang secara umum dapat diasuransikan; berikut alasannya.
10. Dalam kaitan dengan tingkat risiko, uraikan :
- relevansi frequency dan severity terhadap pengukuran tingkat risiko
- 2 (dua) bentuk profil frequency dan severity
- Pentingnya profil frekuensi dan severity bagi penanggung
11. Jelaskan :
- pengertian prinsip indemnitas
- 4 (empat) opsi bagi penanggung dalam penerapan prinsip indemnitas
- pengukuran indemnitas menurut Polis Standar Asuransi Kebakaran Indonesia
12. Jelaskan:
- pengertian premium rate dan premium base dalam perhitungan premi
- perbedaan adjustable premium dan flat premium
- Konsekuensi dari non-payment premium
13. Uraikan:
- substansi dari property insurance, pecuniary insurance dan liability insurance
- jaminan dasar dari asuransi berikut
14. Jelaskan :
- pengertian warranty dalam kontrak asuransi
- konsekuensi pelanggaran tertanggung terhadap warranty
- perbedaan warranty dan condition dalam kontrak asuransi
SELAMAT BEKERIA
Tuhan Memberkati
-------------------------------------
Kumpulan soal AAMAI (AAAIK) bulan Maret 2013 (klik link, lalu klik SKIP ADS):
101 Praktek Asuransi
102 Hukum Asuransi
103 Praktek Bisnis dan Asuransi Keuangan
104 Asuransi Kendaraan Bermotor dan Tanggung Gugat
105 Asuransi Harta Benda & Kepentingan Keuangan
106 Asuransi Pengangkutan
107 Praktek Underwriting
108 Praktek Klaim
----------------------------------------------
Info:
Dapatkan Tutorial LSPP AAMAI 103, untuk persiapan ujian Maret 2014, klik link berikut ini: http://www.akademiasuransi.org/2014/01/tutorial-ujian-lspp-aamai-103-praktek.html
Klik link di bawah ini untuk mendapatkan Buku Soal Jawaban LSPP AAMAI 102 Hukum Asuransi, untuk ujian Maret 2014 --> http://www.akademiasuransi.org/2013/12/kumpulan-soal-jawaban-aamai-102-hukum.html
Dapatkan Tutorial LSPP AAMAI 101 Praktek Asuransi, untuk persiapan ujian Maret 2014, klik link berikut ini: http://www.akademiasuransi.org/2013/12/kumpulan-soal-jawaban-ujian-aamai-101.html
0 komentar:
Posting Komentar